Minggu, 16 Mei 2010

Ada Laron di Blogmu!

Kamu tahukan apa tiu laron? Itu, binatang yang sering mengerumuni lampu itu lho! Sudah tahu kan? Lalu, apa hubungannya dengan blog? Eits, begini kawan, asal kau tahu, dikau bisa memelihara binatang laron tersebut di blogmu. Tapi, berhubung di blog tidak ada lampu yang bisa dikerumuni, maka cursorlah yang menjadi incaran si laron-laron tersebut.

Ah, daripada saya repot-repot menjelaskan, coba sendiri aja deh, biar tahu gimana jadinya. O ya, sayangnya efek laron ini cuma bisa dilihat bila kamu menggunakan browser Internet Explorer. Tapi tak apalah, sekarang kan masih banyak yang internetan menggunakan IE.
Caranya sama saja dengan cara memasang efek salju yang telah saya jelaskan sebelumnya, kodenya saja yang agak beda dikit. Ni kodenya:

-Laron Hijau Cerah


-Laron Putih



NB: Mohon maaf, karena waktu saya sedikit, jadi yang sempat saya buatkan cuma dua warna ini. Kalau kamu ingin warna lain, silakan hubungi saya, kemudian bersabarlah sampai saya punya waktu untuk membuatkannya (huhuhu....)



0 komentar:

Posting Komentar